Rabu, 26 November 2008

Sesi Eropa - 27 Nov 2008, jam 15.08

Meski kondisi bursa pada umumnya mulai membaik, pergerakan harga mata uang masih belum menunjukkan suatu trend yang pasti. Ada kecenderungan harga bergerak sideways untuk melakukan konsolidasi. Selain itu pergerakan harga pada sesi Asia dan Eropa untuk saat ini cenderung terbatas, kesempatan trading lebih banyak muncul pada sesi Amerika.

Sementara itu harga minyak juga mulai menjauh dari level $50, yang berarti demand kembali menguat mengikuti perbaikan kondisi bursa saham.







Rekomendasi:

L. buy EUR/USD 1.2850 S.L. 1.2800 target 1.2950
L. buy GBP/USD 1.5325 S.L. 1.5275 target 1.5500
L. buy USD/JPY 94.75 S.L. 94.25 target 96.00
L. buy AUD/USD 0.6475 S.L. 0.6425 target 0.6600
L. buy Crude-Oil 51.75 S.L. 50.25 target 55.00